Ku usahakan membuat kalian senang
Ku korbankan waktu dan tenagaku
Ku terhempas berkali kali, dari apa yg kuperbuat
Kubiarkan diriku dalam bayangan
Yang senantiasa mengikuti aslinya
Kini kutahu bayangan itu tidak ada artinya
Kini kumencari serpihan cahaya
Kau menutupi dengan apa yang kaupunya
Tapi kau gagal menutupi ku
Ku mulai mencari cahaya yang lebih besar
Tapi jumlah kalian terus bertambah
Memberikanku kegelapan pekat
Aku berlari di belakang kalian
Akhirnya kalian mendapat cahayaku
Dengan tampang kalian yang membuatku muak,
Ku buang mukaku jauh – jauh
Kini bayangan kekal di dalamku
Kuberikan cahaya ku
Kukorbankan diriku....
Cahaya Palsu
Author: Kang Awan /
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment