Cinta tak mengenal waktu dan jarak
Walau seribu tahun yang harus dilalui
Walau seribu mill nun jauh disana
Cinta akan tetap datang dan menghampiri
Walau cinta tak harus memiliki
Cinta tak bisa dipaksakan
Walau kau mencintainya lebih dari luasnya bumi ini
Cinta juga bukan perasaan sesaat
Jangan pernah menyanjung cinta untuk sesuatu hal
Kejujuran akan lebih bermakna sebelum kau menyatakan sebuah "CINTA"
Cinta tak mengenal waktu dan jarak
Author: Kang Awan /
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment